Andai Ayah Masih Ada…

di Jumat pagi yang  penuh gemericik air hujan ini.., aku  teringat ayah.
kangen sekali rasanya.

*********************

andai ia masih hidup, tentu ia akan kecewa sekali atas sikap dan value  seseorang yang  menjadi total berubah dan tanpa nalar akal sehat…..

********************

sia-sialah nilai hidup yg selama ini ayah lontarkan untuk  menjadi contoh…