Daily Archives: March 16, 2014
Adalah Hak Kita…
Adalah hak semua orang menentukan orang yang dipercayainya, dikasihinya, diamanahkannya. Adalah kewajiban kita pula untuk selalu minta kepada Sang Rabb, Sutradara Kehidupan Yang Maha Mulia…, agar kita dibukakan intuisi, rasa sensitif, ketajaman, serta keputusan yang tepat untuk tak salah memilih, tak salah memuja, tak salah berharap terlalu banyak……. dan tidak memperoleh kenyataan yang tak sesuai … Continue reading
Sedang Apa Mereka?
Sementara dunia heboh memikirkan pesawat hilang, sikap rusia, para teroris, gempita di Thailand, persiapan pemilu di negeri ini…, kita tak pernah tahu lagi segala orang yang telah mendahului kita sedang apa kini ‘di sana’…. nenek moyang kita, kerabat, orang tua, sahabat dan rekan kerja kita yang sudah ‘berjalan’ lebih dulu….. tentu mereka tak pernah merasakan … Continue reading